Kebanggaan akan kemerdekaan Indonesia harus hidup dalam hati-jiwa-pikir anak. Jiwa yang berani berkorban, sikap perwira, sukarela membantu, bergotongroyong, bekerjasama, peduli, mandiri, dan tentunya harus kreatif. Agar dewasa kelak mereka tak ragu berkeringat memperjuangkan tanah air yang luas dan indah ini …
Orangtua mengenal sekolah, sama pentingnya dengan sekolah mengenal orangtua. Walau telah menjalani wawancara penerimaan siswa, mengetahui sekilas sekolah dari web Semut-Semut, dari info, review bahkan gosip di medsos, tentu pemahaman orangtua tak serupa dengan keseharian di sekolah. Setelah dua minggu …
Dengan tema “Be a Better Me, Be A Bright Generation”, memotivasi siswa untuk belajar lebih giat dan bertumbuh menjadi pribadi yang lebih baik Tiap sekolah memiliki cara unik menyemangati atau menyambut siswanya di minggu pertama bersekolah pada awal tahun ajaran …
Kesal kan, kalau merasa telah mengajar baik, tapi dinilai kurang. Atasan (kordinator level, ketua MGMP, Kepala Sekolah, principal, atau Direktur Yayasan) yang memberi nilai rendah. Ini pasti gegara pembisik yang nggak suka, begitu gerutu hati. Feedback atau penilaian kinerja yang …
Setiap tahunnya tanggal 9 Maret diperingati sebagai Hari Musik Nasional. Enam tahun silam, tepatnya pada 9 Maret 2013 Presiden Republik Indonesia Susilo Bambang Yudhoyono mengeluarkan Keppres No 10 Tahun 2013 tentang Hari Musik Nasional. Penetapan Hari Musik Nasional ini bukanlah …
Hari Kamis merupakan jadwal kelas Pengembangan di LSD. Hari ini waktunya kita memasak bersama di Cita Rasa Kuliner (CRK). Ada yang seru di kelas CRK kali ini. Teman-teman hebat kedatangan guest teacher yang ahli masak memasak. Beliau adalah Ibu Rini, …
Kali ketiga program mingguan LSD ini berjalan. Yes, we are sharing knowlegde to each other! Narasumber kami kali ini adalah Bu Wulan. Beliau salah satu guru pendamping khusus di Semut-Semut. Tema yang diangkat tentang Down Sindrome. Bu Wulan menjelaskan penyebab, …